Lompat ke isi utama

Berita

PENGAWASAN

PENGAWASAN

Tgl 26.07.2019
Bawaslu Kabupaten Klungkung melaksanakan pengawasan terhadap pembukaan Kotak suara pemilu tahun 2019 oleh KPU Kab.Klungkung dalam rangka mengambil Formulir model A.DPK-KPU bertempat di gudang KPU Kabupaten Klungkung jalan Kresna Kelurahan Semara Pura Kelod Kangin yang di hadiri oleh perwakilan dari partai politik peserta Pemilu tahun 2019 dan dari pihak kepolisian Polres Klungkung 
Dalam acara tersebut KPU Kabupaten Klungkung telah membuka 6 buah kotak suara ,kecamatan sekabupaten Klungkung .