Lompat ke isi utama
Berita
Peningkatan Kapasitas Manajemen Sumber Daya Manusia Pengawas dan Kesekretariatan Pada Bawaslu Kabupaten/Kota
humas
Klungkung, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Bawaslu Kabupaten dan Bawaslu Provinsi itu terdiri dari dua unsur lembaga didalam satu lembaga tersebut , seperti di Bawaslu Kabupaten Klungkung ada Komisioner dan kesekretariatan dimana mempunyai tugas dan fungsi yang berbeda" ujar Ketut Ariya
Bawaslu; Uji Persentasi Karya Tulis Peserta SKPP
humas
Klungkung Badan Pengawas Pemilihan Umum - Ditahap akhir pelaksanaan Sekolah Kader Pengawas Partisipatif (SKPP) Angkatan III Gelombang I, Bawaslu RI menggelar persentasi karya tulis bagi peserta SKPP yang mengikuti pelatihan di Chevilly Resort & Camp, Ciawi, Bogor, secara Daring (17/10/2020)
Utusan Saka Adyasta Pemilu Bawaslu Klungkung Ikuti KMD
humas
Klungkung, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Bawaslu Kabupaten Klungkung mengirim salah satu pengurus Saka Adyasta Pemilu ( Ngakan Made Sudana) sebagai utusan dari Bawaslu untuk mengikuti KMD (Kursus Mahir Dasar Golongan Penegak) selama 9 hari yang dipusatkan di Sanggar Kwarcab Pramuka Klungku
Fritz, Bawaslu Menyusun SE, Pengawasan Konten Internet.
humas
Klungkung, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Berbicara dalam konteks mengawasi konten internet, Bawaslu sedang menyusun SE sebagai dasar petunjuk teknis dalam pengawasan konten di internet karena masuk dalam kategori media daring dan media sosial, ucap Fritz Edward Siregar (Anggota Bawaslu RI) saat
Sunadra;Pilkada Dimasa Pandemi, Bawaslu Akan Memastikan Tidak Ada Ketentuan Yang Dilanggar
humas
Klungkung Badan Pengawas Pemilihan Umum-Ketua Bawaslu Kabupaten Klungkung, I Komang Artawan, SH.,MH Hadir mengikuti Webinar yang diselenggarakan oleh BPBD Provinsi Bali dengan Tema Pengurangan Risiko Bencana Covid-19 pada Pilkada Serentak 2020, Kamis, (8/9/2020)